KEGIATAN RESES ANGGOTA DPRD BENGKULU ” Menjaring Aspirasi Masyarakat DiDesa Pasar Pedati”.

Read Time:56 Second

RindangNews.com. Bengkulu Tengah, Rabu, 05 / 08 / 2020

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah ( DPRD ) provinsi bengkulu, melaksanakan reses pada hari rabu 05 agustus 2020 di aula kantor desa pasar pedati, dalam rangka menjaring aspirasi masyarakat. Yang dihadiri oleh perangkat desa serta tokoh – tokoh masyarakat desa. Anggota DPRD provinsi bengkulu dari fraksi partai PDIP Bapak Ihsan fajri,S.Sos,MM, mengatakan bahwa tujuan reses dalam menyerap dan menindak lanjuti aspirasi konsisten dan pengaduan masyarakat guna memberikan pertanggung jawaban moral dan politis kepada konstituen di Dapil. Dan sebagai perwujudan perwakilan rakyat dalam pemerintah. Dalam kesempatan Reses ini adapun masyarakat peserta reses mengajukan pertanyaan sbb :

  1. Infrastruktur jalan desa pasar pedati dan penurunan harga sawit
  2. Pembangunan trotoar & pemasangan lampu jalan desa pasar pedati
  3. Pengelolaan Perdes wisata di desa Pasar Pedati.

Pertanyaan dari peserta reses ditanggapi dengan baik oleh anggota DPRD Provinsi bengkulu ini. Beliau mengatakan bahwa permasalahan dana yang tidak memungkinkan, perlunya adanya proposal dari desa untuk anggaran dana. Dan selanjutnya beliau juga menyatakan bahwa untuk kegiatan fisik di 2020 masih banyak yang belum terealisasi. Adapun
pesan dari Bapak Ihsan fajri,S.Sos,MM, kegiatan yang dilaksanakan tidak boleh menentang peraturan pemerintah. ( Redaksi)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *